Senin, 29 Oktober 2012

Corporate Identity : Desain Seragam Untuk Menyatukan Latar Belakang yang Beragam


Salah satu elemen dalam paket corporate identity adalah desain seragam/uniform. Bahan yang bagus, desain yang menarik, aksesori yang tepat, menjadi penyusun sempurna untuk sebuah tampilan seragam yang tidak sekedar keren, namun juga mampu merepresentasikan semangat dan imej perusahaan.

Konsep seragam merupakan sebuah konsep klasik corporate identity. Perusahaan perbankan, otomotif, asuransi, bahkan perusahaan consumer goods seperti confectionery dan snack sangat piawai dalam menggunakan media yang satu ini. Perusahaan sigaret, minuman, bahkan perlengkapan bayi dan anal-anak juga tidak mau kalah.

Dengan media yang luas, seragam dapat memuat berbagai elemen icon perusahaan. Bagian lengan atas, bagian dada, bagian punggung, bagian kerah, bagian pundak, siap memuat berbagai simbol dan slogan perusahaan. Desain seragam harus memunculkan kebanggaan bagi pemakainya, sekaligus memberikan kenyamanan dalam menunjang kegiatan kerja sehari-hari,

Berencana membuat corporate identity dan mendesain seragam untuk digunakan oleh karyawan Anda? Sekarang saat yang tepat, komunikasikan dan konsultasikan dengan mitra desainer yang terpercaya.

Tata Warna, Selalu Ada Desain!

www.tatawarna.com

Minggu, 28 Oktober 2012

Corporate Identity : Stationary Set, Desain Catchy dengan Fungsionalitas Tinggi



Salah satu media untuk penerapan desain dan konsep corporate identity adalah melalui stationary set. Dalam penerapan ini,corporate identity tidak sekedar menjadi materi simbolik semata, namun menjadi sebuah item yang memiliki fungsi. Sederhananya, stationery kit adalah benda-benda fungsional yang biasa digunakan dalam keperluan kantor, dengan nilai tambah benda-benda ini memuat identitas perusahaan, seperti logo, slogan, komposisi warna, dan hal-hal yang mencerminkan imej perusahaan.

Dalam benda apa saja stationary set dibuat? Berikut beberapa di antaranya :

# Bolpoin
# Block Note
# ID Card
# Binder/Buku Agenda
# Penggaris
# Map Folder
# CD Label
# CD Cover
# Memo Paper
# Notification Sign
# Wall Poster
# dll

Konsep ini menarik, karena dg corporate identity yang tersemat dalam stationery kit, selain fungsi yang tidak terganggu, terdapat nilai tambah dalam bentuk kebanggaan karyawan terhadap perusahaan. Sense of belonging semakin terpupuk, dan customer terus di-aware dg bertebarannya informasi mengenai perusahaan Kita.

Berencana membuat stationery kit sebagai bagian dari kampanyecorporate identity perusahaan Anda? Percayakan pada ahlinya.

Tata Warna, Selalu Ada Desain!

www.tatawarna.com

sumber : http://www.tatawarna.com/2012/10/corporate-identity-stationary-set.html

Rabu, 24 Oktober 2012

Company Profile : Booklet, Pilih Foto Orisinil atau Foto Ilustrasi?


Salah satu elemen penting dalam sebuah proses desain company profile booklet adalah elemen foto. Foto dengan kualitas bagus tentu memuat unsur-unsur dasar seperti resolusi yang tinggi, angle yang bagus, pencahayaan yang seimbang, dan relevan dengan konteks perusahaan. Unsur foto ini menjadi siap pakai jika memang foto yang diambil dikonsep dan dipotret oleh fotografer yang kompeten dan berpengalaman. Foto yang orisinil hasil pengambilan dari objek-objek di lingkungan perusahaan tentu memiliki nilai yang tinggi, baik dalam hal otentisitas, dan nilai aktual dari sebuah perusahaan.

Ada kalanya, foto orisinal ini tidak dapat dipenuhi oleh perusahaan yang menyusun company profile. Hal ini dapat dilatarbelakangi oleh beberapa sebab, antara lain : waktu pengerjaan yang terbatas, alokasi anggaran yang terbatas, atau objek yang tidak representatif. Dalam kondisi ini, elemen foto untuk menunjang tampilan visual dapat diakomodasi dengan menggunakan gambar-gambar ilustrasi. Gambar ilustrasi yang tepat guna dan tepat penempatan tentu tidak kalah menarik dibanding foto orisinil.

Berencana membuat desain company profile? Wujudkan sekarang juga. Komunikasikan dan konsultasikan dengan mitra desainercompany profile yang tepat.

Tata Warna, Selalu Ada Desain!

www.tatawarna.com

sumber : http://www.tatawarna.com/2012/10/company-profile-booklet-pilih-foto.html

Contoh Company Profile Booklet Perusahaan Investasi : PT Madani Amanah S...

Selasa, 23 Oktober 2012

Corporate Identity : Desain Kop Surat untuk Korespondensi



Salah satu elemen penting dalam penanganan corporate identityadalah pembuatan desain kop surat. Item desain kop suratmemegang peran penting dalam kegiatan korespondensi. Surat keluar dalam tujuan penawaran, informasi, maupun berbagai kebutuhan spesifik lain dapat diakomodasi oleh surat dengan kop yang menarik.

Sebelumnya kita kenal kop surat dalam sebuah susunan baku. Header-Body-Footer. Tiga serangkai yang seolah menjadi rumus baku ketika sebuah kop surat digunakan. Sekarang pendekatannya berbeda. Kop surat menjadi lebih dinamis dan menarik. Desain yang lebih colorful, layout yang lebih berani. Saat ini kop surat tidak sekedar formalitas kaku, namun lebih memberikan sebuah image dan representasi kultur dan semangat dari sebuah perusahaan.

Berencana membuat desain kop surat dan elemen corporate identity lainnya? Sekaranglah saat yang paling tepat. Siapkan data dan tentukan item apa saja yang perlu didesain. Komunikasikan dan konsultasikan kebutuhan Anda pada mitra desainer yang tepat. Pilih mitra desainer yang berpengalaman, komunikatif, tangkas, dan handal. Dapatkan solusi yang menenangkan Anda.

Tata Warna, Selalu Ada Desain!

sumber: http://www.tatawarna.com/2012/10/corporate-identity-desain-kop-surat.html

desain modul flash teknologi dan informasi oleh tatawarna

Senin, 22 Oktober 2012

Tata Warna - Jasa Pembuatan Company Profile dan Website

Tata Warna - Jasa Pembuatan Company Profile dan Website

Contoh - Contoh Desain Company Profile Booklet Aneka Perusahaan

Sebagai pemilik perusahaan atau desainer perusahaan, berbagaicontoh desain company profile tentu merupakan sebuah referensi yang sangat bermanfaat. Dengan menyimak dan mempelajari berbagai tampilan desain company profile, kita akan memiliki konsep dan landasan dari company profile yang akan kita buat.




Bagi anda yang tertarik untuk mengetahui contoh-contoh desain company profile booklet yang merupakan portfolio/ hasil karya Tim Tata Warna untuk klien dari beragam perusahaan dan berbagai kota di Indonesia, langsung kunjungi www.tatawarna.com dan klik menu galeri desain. Berbagai jenis desain company profile booklet dipajang dan dapat diakses.

Mau membuat desain company profile booklet untuk perusahaan anda? Pastikan desain company profile booklet tersebut ditangani oleh mitra desainer yang memahami, kompeten, berpengalaman, dan fokus dalam bidang desain company profile. Rekam jejak klien dan portofolio dapat anda jadikan acuan untuk memilih mitra desainer company profile yang berkualitas.

Tata Warna, Selalu Ada Desain!

sumber:
http://www.tatawarna.com/2012/06/contoh-contoh-desain-company-profile.html

Contoh - Contoh Desain Company Profile Booklet Aneka Perusahaan

Sebagai pemilik perusahaan atau desainer perusahaan, berbagaicontoh desain company profile tentu merupakan sebuah referensi yang sangat bermanfaat. Dengan menyimak dan mempelajari berbagai tampilan desain company profile, kita akan memiliki konsep dan landasan dari company profile yang akan kita buat.




Bagi anda yang tertarik untuk mengetahui contoh-contoh desain company profile booklet yang merupakan portfolio/ hasil karya Tim Tata Warna untuk klien dari beragam perusahaan dan berbagai kota di Indonesia, langsung kunjungi www.tatawarna.com dan klik menu galeri desain. Berbagai jenis desain company profile booklet dipajang dan dapat diakses.

Mau membuat desain company profile booklet untuk perusahaan anda? Pastikan desain company profile booklet tersebut ditangani oleh mitra desainer yang memahami, kompeten, berpengalaman, dan fokus dalam bidang desain company profile. Rekam jejak klien dan portofolio dapat anda jadikan acuan untuk memilih mitra desainer company profile yang berkualitas.

Tata Warna, Selalu Ada Desain!

sumber:
http://www.tatawarna.com/2012/06/contoh-contoh-desain-company-profile.html

Jumat, 19 Oktober 2012

Desain Company Profile Perusahaan General Trading and Multi Service oleh Tata Warna

Kami adalah Tata Warna. Perusahaan kami didirikan dan beroperasi sejak 8 Agustus 2008. Tata Warna dikelola oleh professional yang terdiri dari konseptor, scriptwriter, storyboarder, videografer, fotografer, narator, website developer, animator, graphic designer, dan internet marketer profesional dengan pengalaman menangani beragam klien dari berbagai perusahaan. Potensi ide kreatif dan solusi dari kami siap dituangkan dalam media desain anda. Kami fokus dan konsisten mengelola bisnis di bidang desain, dan kami siap menjadi solusi desain perusahaan anda. Kami siap membantu anda.
E : info@tatawarna.com
W : www.tatawarna.com
P : 0341 6500 606
CP : 081805120741/pin 2A18C32D (Occy)



BB : 2A18C32D / 315D8D1A

Selasa, 02 Oktober 2012

HTML Sitemap untuk MengOptimalkan Website Atau Blog

Halaman lain yang penting pada website Anda adalah sebuah teks sitemap HTML di web, meskipun RSS sitemap penting untuk mengklasifikasikan website Anda di mesin pencari namun isi situs Anda lebih baik menggunakan sitemap di website agar pengunjung website Anda lebih mudah melihat/menemukan konten website Anda.
Selamat Mencoba
kunjungi juga web ini juga gan-->  http://www.solusipromosi.com/